
Prediksi Leicester City vs Southampton 2 Oktober 2016, Jadwal Liga Inggris Minggu ini di beIN Sports – Match day ke-7 Liga Primer Inggris, sang juara bertahan Leicester City siap menjamu tim yang sedang on fire Southampton yang akan berlangsung pada 2 Oktober 2016 dan akan bertanding di King Power Stadium (Leicester, Leicestershire) pada pukul 20:15 wib.
Mimpi Leicester di Liga Champions masih berlanjut di pertengahan pekan ketika mereka...